Wednesday, March 1, 2017

Iman


Secara bahasa yaitu sifat membenarkan secaara mutlak mengenai firman Allah
وَمَا اَنْتَ بِّمُؤْمِّنٍ لَنَا )يوسف :
Percaya sekaligus mengimani


Iman secara istilah membenarkan apapun yang datangnya dari Nabi baik sesuatu yang mengenai agama seperti tauhid dan risalah pada hari kiamat, perhitungan dan kewajiban - kewajiban seperti shalat, puasa, zakat, haji, serta hal - hal yang diharamkan seperti membunuh, zina, judi, riba dan sebagainya yang berkaitan dengan agama dari yang khusus dan umum.

No comments:

Post a Comment